Analysis System Presensi Menggunakan RFID Card Dengan Modul Mifire RC522 Berbasis Arduino Uno

(Studi Kasus Pada Kantor Dinas Lingkungan Hidup, Kabupaten Mamasa)

Authors

  • Elliantosya Anugrah Putra Universitas Amikom Yogyakarta
  • Uyock Anggoro Saputro Universitas Amikom Yogyakarta
  • Wahyu Sindu Prasetya STMIK Pontianak

DOI:

https://doi.org/10.24076/intechnojournal.2024v6i1.1672

Keywords:

System presensi, RFID CARD, Arduino

Abstract

Penelitian ini membahas tentang penggunaan sistem presensi elektronik RFID Card yang dikombinasikan dengan teknologi Arduino Uno. Metode yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus dinas lingkungan hidup dan kehutanan Kabupaten Mamasa, provinsi Sulawesi Barat. Penelitian ini menemukan bahwa  

Secara keseluruhan, hasil studi literatur menunjukkan bahwa RFID card yang dikombinasikan dengan teknologi Arduino Uno adalah teknologi inovatif yang efektif dan efisien untuk digunakan sebagai sistem presensi di berbagai tempat kerja dan institusi pemerintahan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Margaret Rouse (2022, april.26) Radio Frequency Identification Tak [online].available: https://www.techopedia.com/definition/24273/radiofrequency-identification-tag-rfid-tag

Arduino Uno R3 [online].Available : https://docs.arduino.cc/hardware/unorev3

(2016, april.27) MFRC522 Performance of MIFARE standard and NTAG frontend[online].Available: https://www.nxp.com/docs/en/datasheet/MFRC522.pdf

Anggi (2022, mei.23) Kehadiran Definisi, Jenis, dan Keuntungan bagi Perusahaan[online]Available: https://accurate.id/marketing manajemen/presensi/

Haris (2021, jul.21) Aplikasi Absensi Online VS Absensi Konvensional, ManayangLebihEfektif[online]. available: https://www.deepl.com/translator#en/id/Online%20Attendance%20Application%20VS%20Conventional%20Attendance%2C%20Which%20One%20is%20More%20Effective

LinovHR (2021 jan.11) absensi elektronik atau mobile absensi,mana yang terbaik? [online] available : https://www.linovhr.com/absensi-elektronikataumobile-absensi/

M Ali Maksimum (2022 may.23) pengertian XAMPP,fungsi dan cara penggunaan nya[online] Available : https://www.dewaweb.com/blog/apaitu-xampp/

lukman aditya, didi wahyudin (2021) Rancang Bangun dan Analisis Kinerja Band Pass Filter Untuk Perangkat Radio Komunikasi 420 – 430 mhz JURNAL ILMIA ELEKTROKRISNA.ISSN Vol 9 No 3 Juli 2021.

nanay (2022 Nov 16) apa itu mikrokontroler [online] avaible : https://www.kmtech.id/post/apa-itu-mikrokontroler

Deny Nusyirwan, Alfarizi (2019) “fun book” rak buku otomatis berbasis arduino dan bluetooth pada perpustakaan untuk meningkatkan kualitas siswa. Jurnal Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknik Kejuruan. JIPTEK, Vol. 12 No. 2 Hal 94.

Givy Devira Ramady, Herawati Yusuf, Rahmad Hidayat, Andrew Ghea Mahardika, Ninik Sri Lestari (2020) Rancang Bangun Model Simulasi Sistem Pendeteksi Dan Pembuangan Asap Rokok Otomatis Berbasis Arduino, Jurnal Teknik Komputer AMIK BSI. Volume VI, No.2 hal 214

opkatrioka (2023) Research And Development (R&D) Penelitian Yang Inovatif Dalam Pendidikan: Jurnal Pendidikan, Bahasa dan Budaya. Vol.1, No.1

Sulaeman, Erna Alimudin, Arif Sumardiono, Wahyu (2022) SYSTEm PENGAMAN LOKER DENGAN MENGGUNAKAN DETEKSI WAJA JOURNAL OF ENERGY AND ELECTRICAL ENGINEERING (JEEE). Vol.03 No.2

Otong Saeful Bachri, Harliana, Nike Setiati,(2019) Jurnal Ilmiah INTECH: Information Technology Journal of UMUS (INTECH). Vol.1, No.02. hal 03

Winda Istiana,(2022) ELEKTRONIKA DASAR MENGENAI KEGUNAAN RESISTOR DAN TRANSISTOR Volume 2 (4), 2022

Downloads

Published

2024-07-31

Issue

Section

Articles