Bentuk-Bentuk Fatherhood di Film Indonesia Era 2000-an

Authors

  • Sri Wijayanti Universitas Pembangunan Jaya

DOI:

https://doi.org/10.24076/pikma.v4i1.578

Keywords:

Fatherhood, Film Indonesia, Karakter, Patriarki

Abstract

Tujuan penelitian adalah menguraikan Penggambaran bentuk-bentuk fatherhood di film Indonesia era 2000-an. Penelitian ini menarik dilakukan karena hasil survei menyatakan Indonesia merupakan negara ketiga di dunia sebagai negara tanpa ayah (fatherless country). Padahal ditengarai sejak awal abad ke-21, di Amerika Serikat muncul kecenderungan peningkatan keterlibatan laki-laki sebagai bagian integral kegiatan domestik, sekaligus peran dan tanggung jawab ayah dalam pengasuhan anak. Untuk itu, penelitian ini menganalisis 10 karakter ayah di film Indonesia produksi tahun 2000-2020. Metode penelitian menggunakan analisis isi untuk mengambarkan bentuk fatherhood mengunakan fathering indicator framework sebagai alat ukurnya. Temuan penelitian menunjukkan film Indonesia era 2000-an menggambarkan ayah sebagai sosok yang tidak hanya berperan sebagai pemberi nafkah, tetapi juga berperan sebagai supportive dan cooperative caregiver, role model yang baik, termasuk menjadi bagian integral urusan domestik. Pergeseran Penggambaran fatherhood dipengaruhi konteks sosio kultural dan trend sosial di dunia yang terkait dengan sistem patriarki.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adams, M. Walker C, and O’Conell, P. (2011). Invisible or Involved Fathers? A Content Analysis of Representation of Parenting in Young Children’s Picture books in The UK, Sex Roles, 65(3-4), 259-270. Retrieved October 28, 2014, from DOI :10.1007/s11199-011-0011-8.

Assarsson,L. Aarsand, P. (2011). How to be good: Media Representation of Parenting. Studies in the Education of Adults, 43, 78-92

Cabrera, Natasha J, Chaterine S, Tamis-LeMonda, Robert H Bardley, Sandra Hoffert, Michael E. Lamb. (2000). Fatherhood in the Twenty-First Century. Child Development (January/February) vol. 71 number 1,The Society for Research in Child Development Inc :127-136.

Denzin, Norman K. (2017). Handbook of Qualitative Research, 5th Edition. London: Sage Publication.

Evans, John R. (2015). Defining Dad : Media Depiction of The Modern Father in Print Advertising. Tesis. Stevenson University.

Gadsden Vivian ; Fagan Jay, Ray Aisha, Davis James Earl. (2011). Fathering Indicators Framework : A Tool for Quantitative and Qualitative Analysis. Pennsylvania University, Philadelphia. National Center on Fathers and Families.

Gurova, Ercan. (2016). Modern Fatherhood in Films. 1st International Research Congress Humanity and Social Science, Madrid.

Habib, C. (2012). The Transition to fatherhood : A literature review exploring paternal involvement with identity theory. Journal of Families Studies, 18, 103-120

Hardianto, Nikita. (2015). Analisis Isi Konten Fathering dalam Film Animasi Disney tahun 2000-2013. Skripsi. Universitas Kristen Petra Surabaya.

Ivy Chelsea, Jove Rose. (2010). The Portrayal of Men in The Media. Undergraduate Research Journal for The Human Sciences. Vol. 9

Jensen, Lene Arnett. (2015). The Oxford Handbook of Human Development and Culture : An Interdisciplinary Perspective. New York : Oxford University Press.

Jpnn.com (2021). Menyedihkan ! Indonesia Urutan Ketiga di Dunia Negara Tanpa Ayah. Retrieved March 31, 2021 from https://www.jpnn.com/news/menyedihkan-indonesia-urutan-ketiga-di-dunia-negara-tanpa-ayah.

Kemenpppa.go.id. (2020). Perkuat Peran Ayah untuk Meningkatkan Kualitas Pengasuhan Anak. Retrieved September 10, 2020 from https://www.kemenpppa.go.id/index.php/page/read/29/2860/perkuat-peran-ayah-untuk-meningkatkan-kualitas-pengasuhan-anak.

Kompas.com. (2008). 10 Mitos tentang Ayah. Retrieved May 12, 2008 from https://nasional.kompas.com/read/2008/12/05/12290732/10-mitos-tentang-ayah. Diunduh pada 2 Juli 2021 pukul 10.00 wib.

Manika, Elly. (2016). Representasi Fatherhood dalam Majalah Ayahbunda, Skripsi. Universitas Diponegoro Semarang.

Maiter Sarah, Miller Wayne Ambrose (2008). Fatherhood and Culture : Moving Beyond Stereotypical Understanding, Journal of Ethics and Cultural Diversity in Social Work, 17 (3):279-300.

Patton, Michael Quinn. (2014). Qualitative Research & Evaluation Methods. London: Sage Publication.

Ramadhani Yulaika. (2019). Sejarah Hari Ayah Nasional yang Diperingati Setiap 12 November. Retrieved November 12, 2019 from https://tirto.id/sejarah-hari-ayah-nasional-yang-diperingati-setiap-12-november-elwt.

Schmitz. Rachel M. (2016). Constructing Men as Fathers : A Content Analysis of Formulations of Fatherhood in Parenting Magazines. https//doi.org/10.1177/1060826515624381

Schreier, Margrit. (2012). Qualitative Content Analysis in Practice. London: Sage Publication.

Downloads

Published

2021-09-29

How to Cite

Wijayanti, S. (2021). Bentuk-Bentuk Fatherhood di Film Indonesia Era 2000-an. Jurnal PIKMA : Publikasi Ilmu Komunikasi Media Dan Cinema, 4(1), 56-71. https://doi.org/10.24076/pikma.v4i1.578

Issue

Section

Articles