Partisipasi Masyarakat dalam Pengawasan di Bidang Pendidikan Provinsi Gorontalo (Telaah atas Laporan Masyarakat di Ombudsman RI Perwakilan Gorontalo)

Main Article Content

Lutfiah Pulubuhu
Nur Istiyan Harun

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat sejauhmana partisipasi masyarakat dalam proses pengawasan pemerintahan. Secara lebih khusus akan mengkaji mengenai tugas dan fungsi Ombudsman RI Provinsi Gorontalo dalam meningkatkan pastisipasi masyarakat dalam proses pengawasan pelayanan publik. Metode yang digunakan adalah metode kulitatif. Dengan metode pengumpulan data melalui wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menujukkan bahwa partisipasi masyarakat dalam pengawasan di bidang pendidikan itu sendiri masih rendah. Hal ini ditujukkan dari masih rendahnya tingkat laporan masyarakat dalam kurun waktu tiga tahun terakhir. Hal ini tentunya menjadi catatan penting bagi pemerintah khususnya Ombudsman RI Provinsi Gorontalo untuk lebih meningkatkan pelibatan masyarakat. Dimana umpan balik dari masyarakat merupakan indikator penting dalam meningkatkan pelayanan dalam berbagai proses penyelenggaraan pemerintahan.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Pulubuhu, L., & Harun, N. I. (2019). Partisipasi Masyarakat dalam Pengawasan di Bidang Pendidikan Provinsi Gorontalo: (Telaah atas Laporan Masyarakat di Ombudsman RI Perwakilan Gorontalo). Journal of Social Politics and Governance (JSPG), 1(2), 119-130. https://doi.org/10.24076/JSPG.2019v1i2.184
Section
Articles

References

Anonim. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 1999. Tentang Pemerintah Daerah.
Asmara, Galang, (2005) “Ombudsman Nasional dalam System Pemerintahan Negara Republik Indonesia”, cet.ke-1, Yogyakarta: LaksBang PRESSindo, 2005
Arnstein, Sherry. (1969) A Ladder of Citizen Participation. Journal of the American Institute of Planners.
Cohen & Uphoff. 1990. The Amaquity Of Participation. Third World Quarterly. New York.
Desiana, A. (2013). Analisis Konsep Pengawasan Ombudsman terhadap Penyelenggaraan Pelayanan Publik. Inovatif: Jurnal Ilmu Hukum, 6(2).
Marzaman, Atika Puspita, Hasrul Eka Putra, (2018), Partisipasi Masyarakat dalam Pengawasan Layanan Publik di Bidang Lingkungan di Provinsi Gorontalo, Prosiding Konferensi Tahunan Keadilan Sosial Pendidikan, Kependudukan, Politik dan Tata Kelola Publik, Humanitas dan Industri 4.0, Pusat Analisis Regional Indonesia, 275-286.
Penelitian, Laporan Hasil, and Pengembangan Bidang Pencegahan. "Ombudsman Republik Indonesia." Kepatuhan Kementrian dalam pelaksanaan Undang-Undang nomor 25.
Siti Irene Astuti. D., (2011) Rural Development Participation: Concepts and Measures for Project.
Wibawa, H. (2010). Pengawasan Ombudsman Terhadap Penyelenggara Negara Dan Pemerintahan (Studi Perbandingan Dengan Pengawasan Peratun) (Doctoral Dissertation, Universitas Diponegoro).